Home » , » WPAT: Surat kepada Menteri Luar Negeri Clinton pada Kekhawatiran Papua Barat

WPAT: Surat kepada Menteri Luar Negeri Clinton pada Kekhawatiran Papua Barat

Tim Advokasi untuk Papua Barat (West Papua Advocacy Team) yang berbasis di New York, mendesak Menteri Luar Negeri Amerika Serikat - Hillary Clinton untuk meminta Indonesia melakukan penyelidikan terbuka atas kasus pembunuhan Mako Tabuni, yang diduga melibatkan Satuan Anti Teror Detasemen Khusus 88. Hillary yang tengah melakukan kunjungan pada minggu ini di Jakarta, dan dijadwalkan akan bertemu dengan Presiden RI pada Selasa esok.

Masalah impunitas dan kekerasan militer mengatasnamakan integritas nasional masih terus dilakukan oleh aparat militer Indonesia. Selama lebih dari 5 dekade, Indonesia telah menganeksasi Papua melalui referendum 1969 yang berlangsung di bawah tekanan militer.


 
Sumber:

Share this video :

0 komentar:

Post a Comment

 
Copyright © 2013. RASUDO FM DOGIYAI - All Rights Reserved

Distributed By Free Blogger Templates | Lyrics | Songs.pk | Download Ringtones | HD Wallpapers For Mobile

Proudly powered by Blogger