Home » » Pemain Sriwijaya FC Harus Berani Pressing Lawan Persiram

Pemain Sriwijaya FC Harus Berani Pressing Lawan Persiram

Pemain Sriwijaya FC Harus Berani Pressing Lawan Persiram
 latihan rutin di Stadion Gelora Sriwijaya
TRIBUNNEWS.COM, PALEMBANG - Pemain Sriwijaya FC harus berani melakukan pressing lawan Persiram Rajaampat, Sabtu (17/3/2012) besok. Sebab, tim tamu memiliki motivasi berlipat ganda saat menghadapi tim papan atas seperti Sriwijaya FC.
"Kami fokus pressing dan finishing mempersiapkan diri menghadapi Persiram," jelas Pelatih Sriwijaya FC, Kas Hartadi, Jumat (16/3/2012).
Menurut Kas, pemain memang harus berani melakukan pressing terhadap Persiram agar bisa mendapatkan banyak peluang, karena dia yakin pemain belakang Persiram akan panik jika terus ditekan.
"Kondisi semua pemain bagus dan siap bertanding, kami harus berani pressing dan banyak mencetak gol jika ingin meraih kemenangan," jelasnya.



SUMBER

 http://www.tribunnews.com/2012/03/16/pemain-harus-berani-pressing-lawan-persiram
Share this video :

0 komentar:

Post a Comment

 
Copyright © 2013. RASUDO FM DOGIYAI - All Rights Reserved

Distributed By Free Blogger Templates | Lyrics | Songs.pk | Download Ringtones | HD Wallpapers For Mobile

Proudly powered by Blogger